Assalamualaikum #SobatAminah Sulit tidur atau insomnia adalah gangguan tidur yang ditandai dengan kesulitan untuk memulai tidur atau mempertahankan tidur. Kualitas tidur yang buruk akibat insomnia dapat mempengaruhi fisik maupun mental seseorang. Yuk terapkan tidur sehat anti insomnia!
Ya Allah Tuhan Manusia, musnahkanlah segala rasa sakit ini. Berikanlah kesembuhan,
Engkaulah Yang Maha Penyembuh, tidak ada kesembuhan yang sejati kecuali kesembuhan yang
datang dari Mu. Yaitu kesembuhan yang tidak meninggalkan satu penyakit apapun
0 Comments